Islam Web

Artikel

  1. Home
  2. Artikel
  3. POKOK BAHASAN
  4. Sejarah Islam

35 Artikel

  • Asad Ibnul Furât

    Abû Abdillah Al-Harrâni Asad Ibnul Furât dilahirkan di Harrân, sebuah daerah di perkampungan Bakr, pada tahun 144 H. / 761 M. Ketika berusia 2 tahun, ia pindah ke Qairawan bersama bapaknya yang seorang tentara dalam pasukan Muhammad Ibnul Asy`ats Al-Khuzâ`i, gubernur Afrika di bawah pemerintahan Abû Ja`far Al-Manshûr... Selengkapnya

  • Yûsuf ibnu Tasyfîn

    Pada pertengahan pertama abad ke-5 H., di ujung negeri bagian barat Arab, sekelompok orang berkumpul mengikuti seorang ulama dan faqih bernama Abdullâh ibnu Yâsîn. Mereka bersatu untuk menyeru kepada kebaikan dan mencegah dari kemungkaran, serta menyebarkan ajaran Islam. Mereka dinamakan dengan kelompok mulatstsimûn (orang-orang.. Selengkapnya

  • Umar ibnu Abdul Aziz

    Amirul Mukminin, Umar ibnul Khaththâb, suatu ketika melihat sebuah mimpi di dalam tidurnya. Ia kemudian terbangun dan berulang-ulang bertanya, "Siapakah laki-laki terluka dari Bani Umayyah ini, berasal dari keturunan Umar dan bernama Umar pula? Ia hidup seperti kehidupan Umar dan memenuhi bumi dengan keadilan." Waktu pun berlalu. Mimpi.. Selengkapnya

  • Harun Ar-Rasyîd

    Mengapa engkau menangis, wahai Amirul Mukminin? Engkau menangis, padahal engkau adalah orang yang shalat 100 rakaat dalam sehari, dan bersedekah dari harta pribadimu 1000 dirham setiap hari? Engkau menangis, padahal engkau adalah orang yang meninggikan syiar-syiar Islam, engkau yang begitu menghormati para ulama dan dai, engkau yang setia berjihad di.. Selengkapnya

  • Keutamaan-Keutamaan Kota Madinah

    Kota Madinah juga dinamakan dengan Thîbah, Thâbah, dan Ad-Dâr. Dinamakan dengan "Ad-Dâr" karena keamanan dan kedamaian di dalamnya. Sedangkan nama "Thâbah" dan "Thîbah" dalam bahasa Arab berasal dari kata ath-thîb yang berarti aroma harum. Dengan demikian, kota Madinah adalah kota.. Selengkapnya

  • Gua Hirâ'

    Gua Hirâ' memiliki keagungan yang besar, karena ia adalah tempat di mana Allah memuliakan Nabi-Nya dengan kedudukan sebagai nabi. Malaikat Jibril sebagai utusan Allah menemui Muhammad—Shallallâhu `alaihi wa sallam—dan membawakan kepadanya wahyu, yaitu bagian awal surat Al-`Alaq (yang artinya): "Bacalah, bacalah dengan nama.. Selengkapnya

  • Hadits Tentang Keutamaan Hari Arafah

    Diriwayatkan dari Aisyah—Semoga Allah meridhainya—bahwasannya Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—bersabda, "Tidak ada suatu hari yang Allah lebih banyak membebaskan hamba-hamba-Nya dari api neraka melainkan hari Arafah. Sesungguhnya pada hari itu Allah mendekat, lalu membanggakan mereka di hadapan para malaikat-Nya.. Selengkapnya

  • Gunung Arafah

    Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—bersabda, "Haji adalah Arafah." [HR. At-Tirmidzi dan An-Nasâ'i]. Hadits tersebut menunjukkan betapa pentingnya Arafah dalam prosesi haji, hingga dikatakan bahwa seakan-akan wuquf di Arafah adalah prosesi haji sepenuhnya. Arafah terletak di luar batas wilayah haram. Jaraknnya.. Selengkapnya

  • Gunung Rumat

    Ia adalah sebuah gunung kecil yang terletak di sebelah utara Masjid Nabawi. Jaraknya dari Masjid Nabawi sekitar 3 km. Ketika Perang Uhud atas perintah Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—di atas gunung itulah posisi pasukan panah beliau berada. Jumlah mereka lima puluh orang. Mereka bertugas untuk melindungi pasukan kaum muslimin.. Selengkapnya

  • Gunung Uhud

    Gunung Uhud adalah gunung terbesar di Madinah. Ia terletak di sebelah utara mengelilingi Madinah. Dinamakan Uhud karena ia menyendiri, terpisah dari gunung-gunung di sekitarnya. Ia adalah gugusan gunung-gunung yang memanjang dari timur ke barat. Panjang gugusan gunung-gunung tersebut mencapai 7 km, sedangkan lebarnya mencapai kurang lebih 3 km. Jarak.. Selengkapnya

  • Masjidil Haram

    Adalah Ka`bah dan apa yang di sekitarnya berupa tempat thawaf, bangunan, dan halaman-halaman yang disediakan untuk shalat, serta mencakup semua perluasan-perluasan yang telah terjadi sepanjang sejarah. Ia terletak di Makkah di jantung lembah Ibrâhîm—`Alaihis salâm, dan naik sekitar 277 M di atas permukaan laut. Di antara nama-namanya:.. Selengkapnya

  • Masjid Qubâ'

    Masjid Qubâ' termasuk masjid yang diagungkan di dalam Islam. Ia adalah masjid pertama kali yang dibaangu di Madinah Al-Munawwarah. Nabi—Shallallâhu `alaihi wa Sallam—yang langsung mengukurnya dengan tangan beliau dan ikut serta memabngunnya ketika beliau berada di Bani `Amr Ibnu `Auf. Beliau juga sering mengunjungi Masjid ini. Sâ.. Selengkapnya

  • Shafa dan Marwa

    Shafa dan Marwa adalah dua bukit yang telah diketahui di Masjidil Haram. Bukit Shafa menyambung dengan gunung Abu Qubais dan bukit Marwa bersambung dengan gunung Qu`aiqi`ân. Akan tetapi bukit Shafa dan Marwa tersebut kemudian dipisahkan dari kedua gunung tersebut setelah dilakukan perluasan yang memasukkan Shafa dan Marwa ke dalam Masjidil Haram,.. Selengkapnya

  • Muhammad ibnu Abdul Wahhab

    Muhammad ibnu Abdul Wahhab ibnu Sulaiman ibnu Ali At-Tamimi Al-Hambali An-Najdi dilahirkan di desa `Uyainah yang terletak di Nejad, barat laut kota Riyadh, pada tahun 1115 H. Ia tumbuh dalam asuhan sebuah keluarga shalih yang meneladani Rasulullah—Shallallâhu `alaihi wasallam—dan mengikuti sunnah beliau dalam kehidupan mereka. Bapaknya.. Selengkapnya

  • Ibnu Mâjah

    Sungguh menakjubkan! Ini ternyata tanah Persia yang pada awalnya sebuah negeri kafir, namun sekarang banyak melahirkan tokoh-tokoh besar dan pembela Islam. Dari tanahnya banyak muncul ulama hadits dan fuqaha besar yang menjaga sunnah Nabi—Shallallâhu `alaihi wasallam—dan atsar para shahabat beliau. Dengan demikian, terwujudlah berita.. Selengkapnya